Tuesday, November 28, 2017

Cara Mengatasi Error Microsoft Visual C++ 2015 Windows 7

Sesuai judul diatas judul di atas, kali ini saya akan membagikan sedikit informasi tentang bagai mana cara mengatasi Error Microsoft Visual C++ 2015 Windows 7 pada saat di instal.

Sebelum lanjut ke inti pembahasan ada baiknya kita ketahui dulu apa penyebab Error Microsoft Visual C++ 2015. Berikut beberapa penyebabnya :


1. Kemungkinan menggunakan versi widows yang lama seperti windows 2003 (harus dilakukan update windows ke versi terbaru)

2. File yang di download sudah rusak/usang (disarankan untuk download di situs resminya microsoft)

Dari dua penyebab diatas itu cuma penyebab yang paling sering terjadi/umum. Nah untuk mengatasi masalah tersebut simak langkah-langkah untuk mengatasi Error Microsoft Visual C++ 2015 berikut ini :


Cara Mengatasi Error Microsoft Visual C++ 2015 Windows 7 pada saat di instal :

1. Uninstal terlebih dahulu semua Microsoft Visual C++ yang terinstall.

2. Check windows update terlebih dahulu, dengan cara Klik Start => Control Panel =>System and Security =>Windows Update =>Check for Update . Jika windows minta di update langsung update saja. Memerlukan waktu beberapa menit untuk proses updatenya gan jadi harus sabar.


3. Setelah update selesai selanjutnya agan harus menginstal Install Windows 7 Service Pack silahkan download Di Sini, kenapa harus di instal? karena kalau cuma update windowsnya saja biasanya masih terjadi Error pada saat menginstal Microsoft Visualnya.

4. Untuk langkah selanjutnya kita instal semua Microsoft Visual dari yang 2005 - 2015. Silahkan download dibawah ini :

- Microsoft Visual C++ 2005 SP1 Windows 7 32bit (DOWNLOAD)

- Microsoft Visual C++ 2008 SP1 Windows 7 32bit (DOWNLOAD)

- Microsoft Visual C++ 2010 Windows 7 32bit (DOWNLOAD)

- Microsoft Visual C++ 2012 Windows 7 32bit (DOWNLOAD)

- Microsoft Visual C++ 2013 Windows 7 32bit (DOWNLOAD)

- Microsoft Visual C++ 2015 Windows 7 32bit (DOWNLOAD)

5. Instal Secara berurutan gan.

6. SELESAI.....


NOTE : Proses instal Windows 7 Service Pack membutuhkan waktu yang lumayan lama tapi tidak sapai 2 jam kok agan-agan jadi sabar aja.... :) :)

Semoga sukses dengan cara ini ya agan-agan. Saya sudah test di windows 7 32 bit dan berhasil. Cara tersebut juga bisa digunakan untuk windows lainnya.....

No comments:

Post a Comment